$type=grid$count=3$$meta=0$snip=0$rm=0$show=home

Kisah Pria yang Mengurungkan Niat Zina Lantaran Nasehat Gadis Jelita

Kisah yang diabadikan guru besar Al Azhar DR Mustafa Murad dalam Qashash Ahs Shalihin ini sungguh inspiratif. Kisah ini tidak hanya meng...
Musafir - ilustrasi
Kisah yang diabadikan guru besar Al Azhar DR Mustafa Murad dalam Qashash Ahs Shalihin ini sungguh inspiratif. Kisah ini tidak hanya mengingatkan kita agar takut kepada Allah, tetapi juga menunjukkan kemuliaan orang yang bertaubat.

Kisahnya dimulai dari seorang pria yang mencintai seorang gadis Badui. Pada suatu hari, mereka berada dalam sebuah rombongan yang sama ketika hendak pergi ke suatu tempat. Saat tiba di sebuah padang sahara, rombongan itu pun beristirahat di sana.

Semua orang telah tidur. Laki-laki itu kemudian menghampiri si gadis dan merayunya. Ia berharap kesempatan itu bisa ia gunakan untuk melampiaskan hasrat cintanya.

“Lihatlah dulu apakah orang-orang itu telah tertidur” Mendengar jawaban gadis pujaannya ini, si lelaki sangat gembira. Ia pun kemudian pergi untuk memastikan apakah semua orang telah tertidur.

“Semua orang telah tertidur. Aku telah memeriksanya,” katanya saat kembali kepada sang gadis.

“Bagaimana pendapatmu tentang Allah, apakah pada saat ini Dia tidur?” Pertanyaan gadis ini benar-benar di luar prediksinya.
“Allah tidak tidur. Allah tidak beristirahat dan tidak tidur.”
“Dzat yang tidak tidur melihat kita meskipun manusia tidak melihat kita. Maka, Dialah yang paling berhak untuk ditakuti.”

” Sesungguhnya orang-orang yang beriman ialah mereka yang bila disebut nama Allah gemetarlah hati mereka...” (QS. Al Anfal : 2). Persis seperti ayat ini, pria tersebut hatinya gemetar dan takut saat disebut namaNya dan diingatkan agar takut kepadaNya. Ia pun kemudian meninggalkan gadis itu dan bertaubat.

Pada suatu hari, sang gadis bermimpi bertemu laki-laki ini. “Apa yang telah dilakukan Allah terhadapmu?”
Laki-laki tersebut menjawab, “Allah telah mengampuni dosa-dosaku karena ketakutanku kepadaNya.” [IK/bersamadakwah]
Name

Abdul Somad,1,Adab,4,Akhir Zaman,4,Al-Qur'an,18,Amalan,2,Analisa,1,Aqidah,16,Arifin Ilham,4,Bedah Buku,106,Buku,1,Canda,1,Dakwah Kampus,15,Dakwah Sekolah,1,Danil S,10,De_Palupi,1,Doa,64,Ekonomis-Bisnis,7,Fadhilah,25,Feature,283,Fiqih,71,Foto,48,Gresia Divi,26,Hadits,77,Hanan Attaki,2,Hasan Al-Banna,25,Headline,2,Heny Rizani,4,Hidayah,4,Hikmah,55,Ibadah,4,Indonesia,1,Inspirasi Redaksi,7,Islam,6,Kaifa Ihtada,46,Keluarga,105,Kembang Pelangi,30,Kesehatan,13,Khutbah Jum'at,54,Kisah Nabi,2,Kisah Nyata,85,KMPD,89,Kulwit,14,Mancanegara,1,Materi Tarbiyah,11,Mija Ahmadt,1,Motivasi,26,Mukjizat,4,Muslimah,43,Nasional,406,Nasyid,7,Oktarizal Rais,9,Opini,80,Parenting,11,Pemuda,2,Pernikahan,22,Petunjuk Nabi,7,Pirman,178,Press Release,20,Profil,16,Puisi,5,Ramadhan,89,Ramadhan 2017,1,Redaksi,6,Renungan,122,Renungan Harian,342,Retnozuraida,3,Rumah Tangga,8,Salim A Fillah,4,Salman al-Audah,1,Sirah,3,Sirah Sahabat,22,Siyasah Syar'iyyah,3,Strategi Dakwah,5,Surat Pembaca,1,Syiah,14,Tadabbur Al-Kahfi,1,Tasawuf,1,Taujih,44,Tazkiyah,5,Tazkiyatun Nafs,35,Tifatul Sembiring,25,Ukhtu Emil,31,Video,83,Wakaf,5,
ltr
item
Tarbawia: Kisah Pria yang Mengurungkan Niat Zina Lantaran Nasehat Gadis Jelita
Kisah Pria yang Mengurungkan Niat Zina Lantaran Nasehat Gadis Jelita
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjsgM_YfPQ5P0f-dh_kvG9rMOt9yfzlSzLCVGMBhhLGybvyZDfiESVw5tn_jkccxnbemCaQZZDqvsiSNnFRJ1BteRWl56L9WeIt-jm_u09yEMAt2PdthTQzTqYGy1ScScibdgMLmmyj1g/s320/Musafir+-+ilustrasi.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjsgM_YfPQ5P0f-dh_kvG9rMOt9yfzlSzLCVGMBhhLGybvyZDfiESVw5tn_jkccxnbemCaQZZDqvsiSNnFRJ1BteRWl56L9WeIt-jm_u09yEMAt2PdthTQzTqYGy1ScScibdgMLmmyj1g/s72-c/Musafir+-+ilustrasi.jpg
Tarbawia
https://www.tarbawia.com/2013/11/kisah-pria-yang-mengurungkan-niat-zina.html
https://www.tarbawia.com/
https://www.tarbawia.com/
https://www.tarbawia.com/2013/11/kisah-pria-yang-mengurungkan-niat-zina.html
true
4661011185558750656
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content